Untuk : 5 porsi
Bahan :

250 gram tepung terigu
1 butir telur ayam
1 sdt minyak goreng
½ sdt garam
500 ml air
Bahan Kuah :
250 gram daging sapi
500 ml santan
1 sdm minyak untuk menumis
Bumbu Halus :


1 sdm ketumbar
1 jumput jintan
1 iris jahe
5 butir bawang merah
3 siung bawang putih
Bumbu Kasar :
3 lembar daun salam
2 iris lengkuas






Cara membuat :
Tumis bumbu yang telah dihaluskan bersama bumbu kasar sampai keluar aroma, angkat, sisihkan.
Rebus daging sampai lunak, angkat, potong-potong, masukkan kembali ke dalam air rebusan daging.
Masukkan tumisan bumbu ke dalam air rebusan daging bersama santan, masak sampai daging matang dan

kuah kental, angkat.
Hidangkan ragit bersama kuah daging.

by tip Leave a reply »

Diposting oleh Rahmawati Blog on Minggu, 15 Januari 2012
categories: edit post

0 komentar

Posting Komentar

Diberdayakan oleh Blogger.

Selamat Datang

Selamat datang di Blog Kontemplatif Cendekia, media yang mengajak Anda untuk sejenak merenung dan menjadi lebih bijak dalam melangkah.

Jam dan Tanggal

Pengikut

Total Tayangan Halaman

Visitors

free counters

About Me

Foto Saya
Rahmawati Blog
Lihat profil lengkapku